Jumat, 24 Agustus 2007

Udang Ternak Air Tawar

Udang Galah(Betina)
PALAEMONIDAE
Macrobranchium rosenbergii(De Man)
18 cm
Giant Malaysian Prawn(Female)

Udang Galah(Jantan)
PALAEMONIDAE
Macrobranchium rosenbergii(De Man)
24 cm
Giant Malaysian Prawn(Male)

Udang Galah(Jantan dari atas)
PALAEMONIDAE
Macrobranchium rosenbergii(De Man)
24 cm
Giant Malaysian Prawn(Male top view)

Udang Galah(Jantan dan Betina)
PALAEMONIDAE
Macrobranchium rosenbergii(De Man)
24 cm
Giant Malaysian Prawn(Male and Female)

Udang Kolam Kecil (Jantan)
PALAEMONIDAE
3 cm
Pond Shrimp (Male)

Udang Kolam Kecil (Jantan)
PALAEMONIDAE
3 cm
Pond Shrimp (Male)

Udang Kolam Kecil (Jantan dari atas)
PALAEMONIDAE
3 cm
Pond Shrimp (Male top view)


Udang Kolam Kecil (Betina)
PALAEMONIDAE
2.5 cm
Pond Shrimp (Female)


Udang Kolam Kecil(Betina dengan telor)
PALAEMONIDAE
2.5 cm
Pond Shrimp(Female with eggs)


Telor Udang Kolam Kecil(Foto melalui mikroskop)
PALAEMONIDAE
0.8 mm
Pond Shrimp Egg (Microscope photography)

jenis-jenis udang


1.udang putih besar



2.udang merah besar



profil


Selamat Datang diTambak Kami
Pertambakan udang telah berubah dari bisnis tradisional, skala-kecil di Asia Tenggara menjadi sebuah bisnis global. Kemajuan teknologi telah mendorong pertumbuhan udang dengan kepadatan yang lebih tinggi, dan broodstock dikapalkan ke seluruh dunia. Hampir seluruh udang yang dikembangkan adalah penaeid (yaitu, udang dari famili Penaeidae) dan hanya dua spesies udang -- Pacific White Shrimp dan Giant Tiger Prawn; hampir mencakup 80% dari seluruh udang yang dikembangkan. Industri monokultur ini sangat mudah terserang penyakit, yang menyebabkan beberapa pemusnahan dari populasi pertambakan udang. Peningkatan masalah ekologi, terjadinya penyebaran penyakit berkali-kali, dan tekanan dan kritikan dari NGO dan negara konsumen mengubah industri ini pada akhir 1990-an dan biasanya pengaturan yang lebih ketat dari pemerintah.

produk udang air tawar

kami menyediakan berbagai jenis lobster air tawar baik hias ataupun guna konsumsi, tersedia pula bibit dan indukan. Dapat dibudidayakan di aquarim, kolam semen, bak fiberglass & tambak. Kami menyediakan bimbingan ataupun pelatihan bagi yang berminat membudidayakan lobster air tawar, tersedia pula buku panduan dan cd panduan tentang tata cara budidaya lobster air tawar dengan minimal peembelian 1 set ( 5 betina dan 3 jantan ). Tersedia pengiriman keluar daerah ataupun pulau.Guna pemesanan dapat melalui email, sms ataupun menghubungi